Nasi Kuning beranak.
You can have Nasi Kuning beranak using 8 ingredients and 7 steps. Here is how you achieve that.
Ingredients of Nasi Kuning beranak
- Prepare of beras.
- You need of Kara.
- It's of kunyit..diparut lalu diperas.
- Prepare of bawmer iris.
- You need of bawput iris.
- You need of kemiri haluskan.
- You need of air seperti masak nasi biasa.
- You need of daun salam,daun pandan,Gulmer,Garam.
Nasi Kuning beranak instructions
- Siapkan bumbu2..panaskan wajan beri minyak secukupnya untuk menumis.
- Masukan duo bawang,gula merah,kemiri,kara dan daunan2..beri air secukupnya seperti takaran masak nasi..masak sampai mendidih sebentar aja.
- Sambil menunggu mendidih...cuci bersih beras..masukan ke rice cooker.
- Jika sudah mendidih...masukan adonan santan ke rice cooker lalu jangan lupa pencet tombol cook nya..😅..tunggu hingga matang.
- Sambil menunggu nasi kuning matang...siapkan kering tempe,telur dadar iris tipis,wortel untuk hiasan.
- Jika sudah matang...angkat nasi..cetak dan hias....
- Jadi deh...nasi kuning beranak 😆.