Nasi Merah Bakar Ikan Tongkol👩🍳.
You can have Nasi Merah Bakar Ikan Tongkol👩🍳 using 19 ingredients and 5 steps. Here is how you achieve it.
Ingredients of Nasi Merah Bakar Ikan Tongkol👩🍳
- Prepare of Nasi liwet:.
- It's of beras merah.
- You need of Fiber creme (boleh ganti santan).
- You need of sereh (geprek).
- You need of daun salam.
- It's of daun jeruk.
- You need of garam.
- You need of kaldu jamur.
- It's of gula pasir.
- It's of Air untuk masak nasi.
- You need of Minyak.
- You need of kemangi (ambil daunnya).
- You need of ikan tongkol (disuwir-suwir).
- Prepare of Daun pisang.
- Prepare of Bumbu iris:.
- Prepare of bawang merah.
- It's of bawang putih.
- Prepare of cabe rawit pedas.
- It's of cabe merah keriting.
Nasi Merah Bakar Ikan Tongkol👩🍳 instructions
- Siapkan semua bahan, lalu cuci bersih beras merah, kemudian masukkan air fiber creme, terlebih dahulu tumis bumbu iris sampai harum lalu masukkan dalam panci rice cooker, kemudian tambahkan garam dan kaldu jamur, koreksi rasa lalu masak nasi hingga matang..
- Sementara menunggu nasi liwetnya masak, suwir-suwir ikan tongkol, lalu tumis dengan bumbu iris, masukkan bumbu kaldu jamur, garam dan gula, koreksi rasa. Masak sampai matang..
- Setelah nasi masak, lalu masukkan ikan tongkol yang sudah di masak, kemudian daun kemangi, campur hingga merata..
- Ambil selembar daun pisang, lalu tuang nasi 5-6 sdm kemudian gulung dan rapatkan ujung-ujung daunnya, lakukan sampai nasi habis..
- Lalu bakar nasi dengan api kecil, masak hingga daun pisang gosong dan aroma nasinya keluar. Angkat lalu sajikan selagi panas..